Sama dengan nabi lainnya Nabi Muhammad SAW ini juga di beri karunia oleh Allah SWT dengan berbagai mukjizat. Seperti yang ada di NU Online mukjizat ini adalah kejadian yang luar biasa yang memang di perlihatkan oleh Allah SWT melalui nabi dan rosul.
Hal ini bertujuan untuk membuktikan kebenaran adanya kenabian atau ke rasulan, selain itu juga bertujuan untu melemahkan para musuh yang merasa ragu dengan kehadiran nabi serta rosul. Pada kesempatan ini mari kita bahasa mengenai mukjizat Nabi Muhammad, yuk langsung saja kita simak di bawah ini:• Alquran
Pertama ada Al-quran, kitab yang terakhir ini adalah kitab yang menyempurnakan kitab lainnya yang turun. Selain itu Al- Quran ini jadi mukjizat yang paling besar yang di terima oleh Nabi Muhammad SAW. Kita ini di turunkan oleh Allah SWT secara bertahap selamma 22 tahu 2 bulan dan 22 hari. • Membelah bulan
Mukjizat yang selanjutnya yang di terima oleh Nabi Muhammad SAW adalah membelah bulan. Pemberian mukjizat ini bertujuan untuk menunjukan kenabian Nabi Muhammad SAWuntuk orang kafir yang menentangnya pada saat itu. Nabi Muhammad SAW ini bisa membelah bulan jadi dua bagian hanya dengan menunjuknya.• Air hujan
Mukjizat yang selanjutnya adalah pada saat Nabi Muhammad SAW sedang melakukan khotbah. Nabi Muhammad SAW in berdiri lalu meminta untuk di turunkan hujan supaya tidak terjadi kekeringan yang berkepanjangan dan membuat para hewan ternak mati. Nabi Muhammad SAW berdoa kepada Allah SWT untuk bisa segera menurunkan hujan lalu seketika hujan langsung turun. • Air mengalir dari sela jari-jari
Mukjizat selanjutnya dari Nabi Muhammad SAWyaitu bisa mengalirnya air di sela- sela jari. Mukjizat ini terjadi pada saat hari Al-Hudaibiyahatau di hari perjanjian, di hari tersebut banyak sekali orang yang merasa kehausan. Karena melihat hal tersebut lalu Nabi Muhammad SAW meletakan tangan beliau ke dalam panci dan mulailah mengalir air di sela jariya sama dengan mata air.• Menyembuhkan sakit mata
Mukjijat yang selanjutnya adalah bisa menyembuhkan sakit mata, sebelum Nabi Muhammad SAW menaklukan benteng khaibar, dulu Ali bin Abi Thalib yang memengan bendera pasukan ini mengalami sakit mata lalu berkat kuasa dari Allah SWT Nabi Muhammad SAW ini tiba-tiba bisa untuk menyembuhkan mata dari Ali bin Abi Thalib dengan cara meludahinya. • Isra dan Mi’raj
Hari ini adalah peristiwa di mana Nabi Muhammad SAW ini menghadap Allah SWT. Isra ini merupakan hari dimana perjalanan Nabi Muhammad SAW dari masjidil hara ke masjidil Al – Aqsa dengan menggunaka buraj. Sedangnkan miraj ini adalah hari perjalanan Nabi Muhammad SAW dengan malaikat jibril nain untuk menembus langit ke tujuh untuk bertemu dengan para nabi sebelumnya yang telah ke sidratul muntaha. Di akhir perjalannya Nabi Muhammad SAW ini di minta untuk shalat.• Susu yang mengenyangkan banyak orang
Mukjijat selanjutnya yang di terima oleh Nabi Muhammad SAW adalah susu yang bisa mengenyangkan banyak orang. mukjijat in idi terima oleh Nabi Muhammad SAW saat sahabatnya ini Abu Hurairah menderita kemiskinan dan kelaparan. Di dana Nabi Muhammad SAWmemberikan satu gelas susu kepada para sahabatnya hingga mereka semua merasa kenyang.
Nah itu dia beberapa mukjizat yang di berikan oleh Allah SWT kepada Nabi Muhammad SAW.